Karya Tulis Sederhana Mengenal Badan Usaha

Karya Tulis Sederhana Mengenal Badan Usaha


KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobil’alamin, syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, yang telah memberikan kemudahan dan kelancaran dalam pembuatan karya tulis ini. Didalam karya tulis ini menyangkut judul “mengenal badan usaha untuk menambah pengetahuan siswa”.
Didalam karya tulis ini kami akan membahas tentang badan – badan usaha. Tujuan dibuatnya karya tulis ini agar para siswa-siswi dapat mengenal tentang badan usaha.
Dalam membuat karya tulis ini banyak hambatan-hambatannya, salah satunya yaitu dalam susunan-susunannya. Tetapi dengan adnaya kemauan duntuk bisa, maka hambatan itu bisa kami hadapi.
Banyak pihak yang telah memberi bantuan dan dorongan. Untuk itu kami ucapkan terima kasih kepada :
1.      Bapak Mujiharto, M.Pd selaku Guru Bahasa Indonesia yang telah membimbing,sehingga kami dapat membuat karya tulis ini;
2.      Wali kelas yang telah memberikan dukungan
3.      Teman-teman semua yang sudah membantu dan memberikan motivasi.
Kami menyadari bahwa karya tulis ini masih belum sempurna, untuk itu kami mohon kritik dan sarannya agar karya tulis ini bisa lebih baik.

Selajambe, Februari 2018                                 


Penyusun


BAB I
PENDAHULUAN

A.       Latar Belakang
Badan usaha merupakan suatu unit kegiatan usaha untuk mengolah atau menyediakan barang dan jasa bagi masyarakat. Badan usaha bermacam-macam bentuknya, ada badan usaha kecil, menengah dan besar.
Kita semua harus mengenal badan usaha terutamasiswa-siswi SMPN 1 Selajambe, karena ini sangat penting sekali bagi masa depan para siswa dan siswi di sekolah ini.
Badan usaha banyak dimana-mana, tetapi masih banyak para siswa-siswi yang belum mengenal badan usaha. Oleh karena itu, kita harus kenal atau paham dengan badan usaha. Menurut buku Alam S pada halaman 25.

B.       Perumusan Masalah
Dalam karya tulis ini saya mengangkat rumusan masalah sebagai berikut :
“apakah dengan mengenal usaha dapat menambah pengetahuan siswa?”

C.       Tujuan Penulisan
Tujuan penulisan karya tulis ini adalah agar siswa-siswi dapat mengenal badan usaha.

D.      Metode
Dalam penulisan karya tulis ini, saya menggunakan metode pustaka.

E.        Sistematika Penulisan
Pada karya tulis sederhana ini meliputi 3 bagian, bagian pertama yaitu pendahuluan yang terdiri dari : Latar Belakang, Rumusan Masalah, Tujuan Penulisan, Metode, Manfaat dan Sistematika Penulisan
Bagian kedua yaitu pembahasan yang meliputi : Landasan Teori, Landasan Solusi dan yang terakhir setting/hasil Penelitian.
Bagian yang ketiga yaitu penutup yang berisi : Simpulan, Saran dan Daftar Pustaka.


BAB II
PEMBAHASAN


A.       Landasan Teori
Badan usaha adalah kesatuan yuridis dan ekonomis dari faktor-faktor produksi yang bertujuan mencari laba atau member pelayanan kepada masyarakat. Disebut kesatuan ekonomis karena faktor-faktor produksi dari sumber daya alam. Salah satu cara meningkatkan pendapatan nasional adalah dengan meningkatkan ekspor. Sering kali produk indonesia kalah bersaing dengan produk negara lain. Bisa dikatakan bahwa perusahaan merupakan bagian dari badan usaha. Dijelaskan pada halaman 23 oleh buku karangan Alam S yang berjudul “Buku Kerja Ekonomi”.



Lihat Juga :

Selengkapnya bisa langsung kalian download melalui link dibawah ini.

Sekian sedikit artikel yang saya bagikan mengenai Karya Tulis Sederhana Mengenal Badan Usaha ini. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi para pembaca. Jangan lupa share dan tinggalkan komentar dibawah.


Kritik dan saran para pembaca sangat bermanfaat bagi kami!

Emoticon